Sambo

ikon-sambo

Sambo

Informasi

Sambo adalah olahraga pertarungan dan bela diri dari Rusia. Istilah sambo sendiri merupakan singkatan dari SAMozashchita Bez Oruzhiya, yang berarti “bela diri tanpa senjata”. Sambo ini memiliki akar dari judo, yang dikombinasikan dengan gulat gaya internasional dan berbagai gaya gulat tradisional.

Dalam Asosiasi

PERSAMBI

Puslatcab

Jonggrangan, Kec. Klaten Utara, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah. 57435

Detail Kontak

Tel: (0272) 321405

Pengurus
Ketua
November 9, 2021
Ketua Umum
Januari 29, 2026
Sekretaris Umum
Januari 29, 2026
Bendahara Umum
Januari 29, 2026
Bidang Pembinaan Prestasi (BINPRES)
Januari 29, 2026
Bidang Organisasi
Januari 29, 2026
Bidang HUMAS & Sekretariat
Januari 29, 2026
Bidang Pendidikan & Pengembangan
Januari 29, 2026
Bidang Perwasitan
Januari 29, 2026
Bidang SARPRAS
Januari 29, 2026
Bidang Usaha & Dana
Januari 29, 2026
Wasit
-
Tingkat Nasional
Pelatih
-
Tingkat Provinsi
Atlet
-
Prambanan

Dukung Atlet Klaten

Yuk dukung atlet-atlet kebanggaan kabupaten Klaten dengan mengampanyekan #KLATENJUARA di berbagai platform sosial media khususnya saat mengikuti event-event olahraga.